SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 21
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR
CEDERA AKIBAT SUHU
PANAS dan SUHU
Suhu yang tinggi dan rendah, panas dan dingin semuanya
dapat secara langsung mencederai setiap individu dan
kerusakan terhadap peralatan dan material.
EFEK TERHADAP PERSONAL
Suhu dan panas dapat mencederai setiap individu melalui luka
bakar kulit dan seringkali suatu jaringan, otot dan jaringan
lain dibawah kulit.
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR
Klasifikasi dan Ciri – Ciri :
 Luka Bakar Derajat I ;
- Luka bakar hanya diluar permukaan kulit dan kemerahan
- Merah, Bengkak, Lunak dan Nyeri
 Luka Bakar Derajat II ;
- Luka bakar terkena setengah lapisan kulit, ada lepuh berisi
cairan
dan biasanya lebih nyeri dari luka bakar derajat III
- Kasar, Lepuh dan Nyeri
 Luka Bakar Derajat III ;
- Luka bakar terkena sampai kelapisan kulit jangat
bahkan sampai ke
tulang dan organ dalam lainnya.
- Pucat – Berlilin, Hangus ( hitam / arang )
CEDERA AKIBAT SUHU
LUAS LUKA BAKAR ( HUKUM SEMBILAN ) :
1. Kepala : 9 %
2. Badan Depan Bagian Atas : 9 %
3. Badan Depan bagian Bawah : 9 %
4. Badan Belakang Bagian Atas : 9 %
5. Badan Belakang Bagian Bawah : 9 %
6. Lengan Kanan : 9 %
7. Lengan Kiri : 9 %
8. Tungkai Kanan Bagian Depan : 9 %
9. Tungkai Kanan Bagian Belakang : 9 %
10. Tungkai Kiri Bagian Depan : 9 %
11. Tungkai Kiri Bagian Belakang : 9 %
12. Kelamin / Genetikal : 1 %
Derajat Berat Luka Bakar
Luka Bakar Ringan
● Tidak kena wajah,
tangan, kaki, sendi,
kemaluan atau
saluran nafas
● Luka bakar derajat 3
< 2 % LPT
● Luka bakar derajat 2
< 15 % LPT
● Luka bakar derajat 1
< 50 % LPT
● Luka bakar derajat 2
<10 % LPT pada bayi
/ anak
Luka Bakar Sedang
● Tidak kena wajah,
tangan, kaki, sendi,
kemaluan atau
saluran napas
● Luka bakar derajat 3
2-10 % LPT
● Luka bakar derajat 2
15 -30 % LPT
● Luka bakar derajat 1
> 50 %
● Luka bakar derajat 2
10 -20 % LPT pada
bayi dan anak
Luka Bakar Berat
● Mengenai wajah,
tangan, kaki, sendi,
kemaluan atau
saluran napas.
● Luka bakar derajat 3
> 10% LPT.
● Luka bakar disertai
nyeri, bengkak &
perubahan bentuk
alat gerak.
● Luka bakar meliputi
satu bagian tubuh
seperti, lengan,
tungkai atau dada.
● Luka bakar derajat 2
atau 3 > 20% LPT
pada bayi & anak
LPT : Luas Permukaan Tubuh
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR
PERINGATAN ( LARANGAN ) :
 Jangan gunakan losion, salep, penutup luka berminyak
 Jangan tusuk atau memecahkan lepuhan
 Jangan diberi Alkohol
 Jangan di dinginkan berlebihan ( mis; pakai es )
 Jangan pakai bahan berperekat atau materi mudah lekat.
Beri penutup luka steril / materi
sejenis yang sesuai
LUKA BAKAR THERMAL ( SUHU )
RINGAN
Siram dengan air > 10 menit
Meminta bantuan
Jangan pecahkan lepuhan
Lepaskan perhiasan
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR THERMAL ( SUHU ) BERAT
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Anjurkan korban berbaring
 Siram dengan air > 10 menit
 Bawa segera ke fasiltas medis / Rumah Sakit
 Periksa dan Awasi selalu A – B – C, bila perlu lakukan
Resusitasi
 Lepaskan perhiasan, sepatu, pakaian kecuali melekat
 Beri penutup luka steril / materi sejenis yang sesuai
 Tetap dinginkan (disiram dengan air mengalir)
 Atasi dan cegah syok berkembang, sambil menunggu
bantuan medis tiba.
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR MULUT DAN TENGGOROKAN
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Minta bantuan, beritahu mungkin jalan napas terkena
 Jaga jalan napas terbuka, bila perlu beri Oksigen
 Bila tak sadar, Posisikan miring stabil – Awasi A – B – C
 Siap untuk melakukan Resusitasi
 Bawa segera ke Rumah Sakit
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR LISTRIK
GEJALA – TANDA :
 Mungkin, korban tidak sadar
 LB. III ; Bengkak, hangus baik LB masuk atau keluar
 Bila terkena loncatan listrik tegangan tinggi, tampak sisa
tembaga coklat dikulit.
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR LISTRIK
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Pastikan arus listrik mati
 Bila tak sadar ;
Ingat ! Lakukan segera tindakan A – B – C.
Bila perlu lakukan Resusitasi
 Luka bakar disiram dengan air mengalir
 Beri penutup luka bakar steril / materi sejenis
 Minta bantuan
 Atasi dan cegah Syok berkembang
 Bawa segera ke Rumah Sakit
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR KIMIA
GEJALA – TANDA :
 Nyeri yang sangat dan menusuk
 Awal ringan, kemudian merah / bercak, lepuh, kulit terkelupas
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Siram dengan air bersih, mengalir > 20 menit
 Lepaskan pakaian yang terkontaminasi
 Rujuk segera ke fasiltas medis
 Awasi selalu A – B - C
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR KIMIA PADA MATA
GEJALA – TANDA :
 Nyeri yang sangat
 Korban tidak dapat membuka mata
 Merah dan Bengkak di dan sekitar mata
 Mata banyak keluar air mata
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR KIMIA PADA MATA
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Jangan menggosok atau menyentuh mata
 Bilas dengan air mengalir > 10 menit
 Bila mata mata tertutup karena nyeri atau kejang ;
- Tarik kelopak mata kebawah kuat dan hati – hati
- Tutup dengan bantalan alas dan balut
 Bawa segera ke fasilitas medis
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR SINAR MATAHARI
GEJALA – TANDA :
 Kemerahan
 Gatal – gatal
 Nyeri tekan
 Bila berat ;
- Kemerahan luas
- Lepuh
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR SINAR MATAHARI
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Pindahkan korban ketempat yang teduh
 Dinginkan dengan spons air dingin
 Bila ada lepuh luas atau kulit rusak;
- Bawa segera ke fasilitas medis
 Beri minum dingin, sering tapi sedikit – sedikit
 Bila luka bakar ringan : beri kalamin
CEDERA AKIBAT SUHU
LUKA BAKAR BARA API
PERTOLONGAN PERTAMA :
 Jangan coba angkat bara dari kulit atau mata
 Siram dengan air mengalir dingin area terbakar ( air es, bila
ada )
 Pakai kain basah dingin ( sering )
 Teruskan pendinginan selama 30 menit, tetapi tidak lebih.
 Bila mata terkena ;
- Alirkan dengan air bersih selama 20 menit dan tutup mata
 Bawa segera ke fasilitas medis

Más contenido relacionado

Similar a Pertolongan Pertama Luka Bakar (KSR Dasar)

Similar a Pertolongan Pertama Luka Bakar (KSR Dasar) (20)

Pertolongan pertama luka bakar
Pertolongan pertama luka bakarPertolongan pertama luka bakar
Pertolongan pertama luka bakar
 
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN.pptx
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN.pptxPERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN.pptx
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN.pptx
 
Penanganan luka bakar
Penanganan luka bakarPenanganan luka bakar
Penanganan luka bakar
 
Mk ika 7
Mk  ika 7Mk  ika 7
Mk ika 7
 
PPT P3K UKS (1).pptx
PPT P3K UKS (1).pptxPPT P3K UKS (1).pptx
PPT P3K UKS (1).pptx
 
16. LUKA BAKAR.ppt
16. LUKA BAKAR.ppt16. LUKA BAKAR.ppt
16. LUKA BAKAR.ppt
 
penanggulangan kecelakaan.pptx
penanggulangan kecelakaan.pptxpenanggulangan kecelakaan.pptx
penanggulangan kecelakaan.pptx
 
Terbakar dan melecur
Terbakar dan melecurTerbakar dan melecur
Terbakar dan melecur
 
P3 k
P3 kP3 k
P3 k
 
Initial Assessment pada gawat darurat
Initial Assessment pada gawat daruratInitial Assessment pada gawat darurat
Initial Assessment pada gawat darurat
 
HSE Training P3K (26 sept 17)
HSE Training P3K (26 sept 17)HSE Training P3K (26 sept 17)
HSE Training P3K (26 sept 17)
 
Pertolongan Pertama (P3K)
Pertolongan Pertama (P3K)Pertolongan Pertama (P3K)
Pertolongan Pertama (P3K)
 
Pertolongan Pertama pada Keadaan Darurat.pptx
Pertolongan Pertama pada Keadaan Darurat.pptxPertolongan Pertama pada Keadaan Darurat.pptx
Pertolongan Pertama pada Keadaan Darurat.pptx
 
Materi Pelatihan P3K dr Maryan Suhadi.pptx
Materi Pelatihan P3K dr Maryan Suhadi.pptxMateri Pelatihan P3K dr Maryan Suhadi.pptx
Materi Pelatihan P3K dr Maryan Suhadi.pptx
 
penanganan luka bakar
penanganan luka bakarpenanganan luka bakar
penanganan luka bakar
 
LUKA BAKAR
LUKA BAKARLUKA BAKAR
LUKA BAKAR
 
Presentasi first-aid
Presentasi first-aid Presentasi first-aid
Presentasi first-aid
 
luka bakar.pptx
luka bakar.pptxluka bakar.pptx
luka bakar.pptx
 
Luka
LukaLuka
Luka
 
pertolongan-pertama-p3k.pptx
pertolongan-pertama-p3k.pptxpertolongan-pertama-p3k.pptx
pertolongan-pertama-p3k.pptx
 

Último

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 

Último (20)

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 

Pertolongan Pertama Luka Bakar (KSR Dasar)

  • 2. CEDERA AKIBAT SUHU PANAS dan SUHU Suhu yang tinggi dan rendah, panas dan dingin semuanya dapat secara langsung mencederai setiap individu dan kerusakan terhadap peralatan dan material. EFEK TERHADAP PERSONAL Suhu dan panas dapat mencederai setiap individu melalui luka bakar kulit dan seringkali suatu jaringan, otot dan jaringan lain dibawah kulit.
  • 3. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR Klasifikasi dan Ciri – Ciri :
  • 4.  Luka Bakar Derajat I ; - Luka bakar hanya diluar permukaan kulit dan kemerahan - Merah, Bengkak, Lunak dan Nyeri
  • 5.  Luka Bakar Derajat II ; - Luka bakar terkena setengah lapisan kulit, ada lepuh berisi cairan dan biasanya lebih nyeri dari luka bakar derajat III - Kasar, Lepuh dan Nyeri
  • 6.  Luka Bakar Derajat III ; - Luka bakar terkena sampai kelapisan kulit jangat bahkan sampai ke tulang dan organ dalam lainnya. - Pucat – Berlilin, Hangus ( hitam / arang )
  • 7. CEDERA AKIBAT SUHU LUAS LUKA BAKAR ( HUKUM SEMBILAN ) : 1. Kepala : 9 % 2. Badan Depan Bagian Atas : 9 % 3. Badan Depan bagian Bawah : 9 % 4. Badan Belakang Bagian Atas : 9 % 5. Badan Belakang Bagian Bawah : 9 % 6. Lengan Kanan : 9 % 7. Lengan Kiri : 9 % 8. Tungkai Kanan Bagian Depan : 9 % 9. Tungkai Kanan Bagian Belakang : 9 % 10. Tungkai Kiri Bagian Depan : 9 % 11. Tungkai Kiri Bagian Belakang : 9 % 12. Kelamin / Genetikal : 1 %
  • 8. Derajat Berat Luka Bakar Luka Bakar Ringan ● Tidak kena wajah, tangan, kaki, sendi, kemaluan atau saluran nafas ● Luka bakar derajat 3 < 2 % LPT ● Luka bakar derajat 2 < 15 % LPT ● Luka bakar derajat 1 < 50 % LPT ● Luka bakar derajat 2 <10 % LPT pada bayi / anak Luka Bakar Sedang ● Tidak kena wajah, tangan, kaki, sendi, kemaluan atau saluran napas ● Luka bakar derajat 3 2-10 % LPT ● Luka bakar derajat 2 15 -30 % LPT ● Luka bakar derajat 1 > 50 % ● Luka bakar derajat 2 10 -20 % LPT pada bayi dan anak Luka Bakar Berat ● Mengenai wajah, tangan, kaki, sendi, kemaluan atau saluran napas. ● Luka bakar derajat 3 > 10% LPT. ● Luka bakar disertai nyeri, bengkak & perubahan bentuk alat gerak. ● Luka bakar meliputi satu bagian tubuh seperti, lengan, tungkai atau dada. ● Luka bakar derajat 2 atau 3 > 20% LPT pada bayi & anak LPT : Luas Permukaan Tubuh
  • 9. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR PERINGATAN ( LARANGAN ) :  Jangan gunakan losion, salep, penutup luka berminyak  Jangan tusuk atau memecahkan lepuhan  Jangan diberi Alkohol  Jangan di dinginkan berlebihan ( mis; pakai es )  Jangan pakai bahan berperekat atau materi mudah lekat.
  • 10. Beri penutup luka steril / materi sejenis yang sesuai LUKA BAKAR THERMAL ( SUHU ) RINGAN Siram dengan air > 10 menit Meminta bantuan
  • 12. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR THERMAL ( SUHU ) BERAT PERTOLONGAN PERTAMA :  Anjurkan korban berbaring  Siram dengan air > 10 menit  Bawa segera ke fasiltas medis / Rumah Sakit  Periksa dan Awasi selalu A – B – C, bila perlu lakukan Resusitasi  Lepaskan perhiasan, sepatu, pakaian kecuali melekat  Beri penutup luka steril / materi sejenis yang sesuai  Tetap dinginkan (disiram dengan air mengalir)  Atasi dan cegah syok berkembang, sambil menunggu bantuan medis tiba.
  • 13. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR MULUT DAN TENGGOROKAN PERTOLONGAN PERTAMA :  Minta bantuan, beritahu mungkin jalan napas terkena  Jaga jalan napas terbuka, bila perlu beri Oksigen  Bila tak sadar, Posisikan miring stabil – Awasi A – B – C  Siap untuk melakukan Resusitasi  Bawa segera ke Rumah Sakit
  • 14. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR LISTRIK GEJALA – TANDA :  Mungkin, korban tidak sadar  LB. III ; Bengkak, hangus baik LB masuk atau keluar  Bila terkena loncatan listrik tegangan tinggi, tampak sisa tembaga coklat dikulit.
  • 15. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR LISTRIK PERTOLONGAN PERTAMA :  Pastikan arus listrik mati  Bila tak sadar ; Ingat ! Lakukan segera tindakan A – B – C. Bila perlu lakukan Resusitasi  Luka bakar disiram dengan air mengalir  Beri penutup luka bakar steril / materi sejenis  Minta bantuan  Atasi dan cegah Syok berkembang  Bawa segera ke Rumah Sakit
  • 16. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR KIMIA GEJALA – TANDA :  Nyeri yang sangat dan menusuk  Awal ringan, kemudian merah / bercak, lepuh, kulit terkelupas PERTOLONGAN PERTAMA :  Siram dengan air bersih, mengalir > 20 menit  Lepaskan pakaian yang terkontaminasi  Rujuk segera ke fasiltas medis  Awasi selalu A – B - C
  • 17. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR KIMIA PADA MATA GEJALA – TANDA :  Nyeri yang sangat  Korban tidak dapat membuka mata  Merah dan Bengkak di dan sekitar mata  Mata banyak keluar air mata
  • 18. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR KIMIA PADA MATA PERTOLONGAN PERTAMA :  Jangan menggosok atau menyentuh mata  Bilas dengan air mengalir > 10 menit  Bila mata mata tertutup karena nyeri atau kejang ; - Tarik kelopak mata kebawah kuat dan hati – hati - Tutup dengan bantalan alas dan balut  Bawa segera ke fasilitas medis
  • 19. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR SINAR MATAHARI GEJALA – TANDA :  Kemerahan  Gatal – gatal  Nyeri tekan  Bila berat ; - Kemerahan luas - Lepuh
  • 20. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR SINAR MATAHARI PERTOLONGAN PERTAMA :  Pindahkan korban ketempat yang teduh  Dinginkan dengan spons air dingin  Bila ada lepuh luas atau kulit rusak; - Bawa segera ke fasilitas medis  Beri minum dingin, sering tapi sedikit – sedikit  Bila luka bakar ringan : beri kalamin
  • 21. CEDERA AKIBAT SUHU LUKA BAKAR BARA API PERTOLONGAN PERTAMA :  Jangan coba angkat bara dari kulit atau mata  Siram dengan air mengalir dingin area terbakar ( air es, bila ada )  Pakai kain basah dingin ( sering )  Teruskan pendinginan selama 30 menit, tetapi tidak lebih.  Bila mata terkena ; - Alirkan dengan air bersih selama 20 menit dan tutup mata  Bawa segera ke fasilitas medis