SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 27
PENELITIAN
SOSIAL
..
Sosiologi Kelas X Semester 1
SMA NEGERI 53 JAKARTA
BAB 2
• Menjelaskan pengertian metode penelitian dan menganalisis
pemahaman induktif dan deduktif
• Menentukkan topik atau masalah penelitian sebagai focus penelitian
• Mengklasifikasikan jenis-jenis penelitian
• Menganalisis pendekatan penelitian serta pengumpulan data
kualitatif dan kuantitatif
• Menganalisis pengolahan data kualitatif dan kuantitatif
TUJUANPEMBELAJARAN
HakikatPenelitian
01
ProsesBerpikir(Penalaran)
Penalaran adalah suatu proses berpikir untuk
memperoleh kesimpulan yang logis berdasarkan
fakta yang relavan.
Ada dua hal yang menyebabkan proses tersebut:
• Manusia mempunyai bahasa yang mampu
mengomunikasikan informasi dan jalan pikiran
yang melatarbelakangi informasi tersebut.
• Manusia memiliki kemampuan berpikir menurut
suatu alur kerangka berpikir tertentu.
Dua Jenis Penalaran:
• Deduksi, yaitu proses penarikan kesimpulan dari
hal yang bersifat umum ke hal yang lebih khusus.
• Induksi, yaitu metode pemikiran yang bertolak dari
peristiwa khusus untuk menentukan hukum umum.
Ciri-Ciri Penalaran:
• Logis, yaitu sesuai dengan logika. Dengan logika,
berbagai hal ditimbang secara objektif berdasarkan
data dan analisis akal sehat.
• Analitis, yaitu bersifat analisis. Dengan berpikir
analitis, kita didorong untuk membuat keputusan
yang lebih baik.
PengertianPenelitian
Marzuki: penelitian adalah suatu usaha untuk mengumpulkan, mencari, dan
menganalisis fakta-fakta mengenai suatu masalah.
Supranto: penelitian adalah kegiatan yang dijalankan untuk memperoleh fakta-
fakta atau prinsip-prinsip dengan sabar, hati-hati, dan sistematis.
Sutrisno Hadi: penelitian adalah suatu usaha untuk menemukan sesuatu,
mengisi kekosongan atau kekurangan, mengembangkan atau memperluas, dan
menggali lebih dalam apa yang telah ada, serta menguji kebenaran terhadap apa
yang sudah ada tetapi masih diragukan kebenarannya.
• Penelitian adalah usaha menarik kesimpulan yang dapat
dipercaya kebenarannya, yang dilakukan dengan sadar dan
teliti menurut prosedur ilmiah tertentu.
• Penelitian adalah aktivitas ilmiah yang menggunakan
metode ilmiah logis dan sistematis untuk menguji satu atau
beberapa hipotesis terhadap satu atau beberapa masalah di
dalam dunia empiris melalui pengumpulan data.
• Penelitian adalah suatu proses atau rangkaian langkah yang
dilakukan secara terencana dan sistematis untuk
mendapatkan pemecahan masalah atau jawaban terhadap
pertanyaan-pertanyaan tertentu.
Kesimpulan
• Memperkuat ilmu pengetahuan.
• Membina dan mengembangkan ilmu
pengetahuan.
Kegunaan Penelitian • Sistematis: dilaksanakan menurut pola
tertentu dari yang paling sederhana sampai
yang kompleks hingga tercapai tujuan.
• Terencana: dilaksanakan secara sengaja
dan langkah-langkah pelaksanaannya
sudah dipikirkan sebelumnya.
• Mengikuti prosedur ilmiah: dilakukan
menurut cara-cara yang sudah dilakukan,
yaitu prinsip memperoleh ilmu
pengetahuan.
Syarat Penelitian
JENIS-JENIS
PENELITIAN
Pengelompokkan
Penelitian
01 Penelitian Berdasarkan
Tujuan
02 Penelitian Berdasarkan
Metode
03 Penelitian Berdasarkan
Taraf Pemberian
Informasi
04 Penelitian Berdasarkan
Jenis Data
05 Penelitian Berdasarkan
Tempat Pelaksanaan
01
PenelitianBerdasarkanTujuan
1) PenelitianDasar
Kegiatan utama penelitian dasar (basic research) adalah mengumpulkan
informasi guna menyusun konsep dan hubungan, serta teori untuk menemukan
prinsip- prinsip umum mengenal suatu topik yang nyata dalam masyarakat.
2) PenelitianTerapan
Penelitian terapan (applied research) berusaha menerapkan, menguji,
dan mengevaluasi kemampuan suatu teori dalam memecahkan suatu persoalan
dalam kehidupan sehari- hari. Penelitian terapan diarahkan pada penggunaan
hasil penelitian secara praktis dalam kehidupan sehari- hari. Hasil penelitian
terapan biasanya fokus pada suatu masalah di lokasi tertentu untuk ditemukan
solusinya.
02
PenelitianBerdasarkanMetode
1) PenelitianHistoris
Fokus kajian penelitian historis adalah peristiwa yang telah
terjadi di masa lampau. Penelitian ini berdasarkan pada deskripsi
lisan maupun tulisan dari objek penelitian. Penelitian Ini bertujuan
untuk membuat rekonstruksi masa lampau secara sistematis dan
objektif.
2) PenelitianSurvei
Dalam penelitian survei, seorang peneliti berusaha untuk
memperoleh informasi dari berbagai kelompok atau orang dengan
cara penyebaran atau kuesioner. Secara umum, penelitian ini
bertujuan untuk memecahkan masalah-masalah praktis dalam
kehidupan sehari-hari, misalnyatawuran antarpelajar.
3) PenelitianEksperimen
Dalam penelitian eksperimen, seorang peneliti merekayasa dan
mengontrol situasi alamiah menjadi situasi buatan sesuai dengan
tujuan penelitian.
4) PenelitianObservasi
Tujuan penelitian observasi adalah memperoleh berbagai data
konkret secara langsung di lapangan. Melalui penelitian observasi,
seorang peneliti dapat memperoleh gambaran tentang kehidupan
sosial suatu masyarakat yang sulit diketahui dengan metode
lainnya.
03
PenelitianBerdasarkanTarafPemberianInformasi
1) PenelitianEksploratif
Penelitian ini menggali suatu gejala yang masih baru dan biasanya menghasilkan teori-teori baru atau pengembangan teori
yang sudah ada. Penelitian ini memiliki sifat kreatif, fleksibel, serta terbuka pada berbagai informasi yang ada. Penelitian ini biasa
diidentikkan dengan penelitian yang menggunakan pertanyaan "apa" dan "siapa". Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengembangkan gagasan dasar mengenai topik baru dan memberikandasar bagi penelitian lanjutan.
2) PenelitianDeskriptif
Penelitian ini memberikan gambaran yang lebih detail tentang suatu gejala atau fenomena. Penelitian ini merupakan
kelanjutan dari penelitian eksploratif. Penelitian ini mengungkapkan secara lebih detail gagasan-gagasan dasar yang dihasilkan
penelitian eksploratif. Penelitian ini diidentikkan dengan penelitian yang menggunakan pertanyaan "bagaimana". Tujuan dari
penelitian ini adalah untuk menggambarkan mekanisme sebuah proses dan menciptakan seperangkat kategori atau pola.
3) PenelitianEksplanasi
Penelitian ini dilakukan untuk menemukan
penjelasan tentang mengapa suatu kejadian atau
gejala terjadi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah
gambaran mengenai hubungan sebab akibat.
Penelitian ini seringkali diidentikkan dengan
penelitian yang menggunakan pertanyaan
"mengapa dalam upaya mengembangkan
informasi yang ada. Tujuan dari penelitian
eksplanasi adalah menghubungkan pola-pola
yang berbeda tetapi memiliki keterkaitan dan
menghasilkan pola hubungan sebab akibat.
04
PenelitianBerdasarkanJenisData
1) PenelitianKuantitatif
Penelitian kuantitatif menekankan pada jumlah data
yang dikumpulkan. Penelitian ini hanya melihat data pada
lapisan permukaan, seperti jenis kelamin, tingkat
pendidikan, jenis pekerjaan, dan besarnya penghasilan. Data
yang diperoleh kemudian dianalisis secara statistik.
Pendekatan penelitian ini menggunakan teknik survei.
2) PenelitianKualitatif
Penelitian kualitatif menekankan pada kualitas data
atau kedalaman Kualitatif data yang diperoleh. Teknik yang
digunakan adalah wawancara. Data untuk jenis penelitian
ini tidak dianalisis dengan statistik.
05
PenelitianBerdasarkanTempatPelaksanaan
1) PenelitianLaboratorium
Penelitian ini dilakukan dalam suatu tempat khusus untuk mengadakan studi ilmiah dan kerja ilmiah. Tujuan penelitian ini
adalah mengumpulkan data, melakukan analisis, mengadakan tes, serta memberikan interpretasi terhadap sejumlah data sehingga
kecenderungan gerak gejala sosial dalam suatu masyarakat tertentu dapat diramalkan. Objek penelitian ini dapat berupa masalah yang
bersifat teoretis dan praktis. Biasanya, penelitian laboratorium dilakukan oleh sebuah tim dengan anggota dari berbagai disiplin ilmu.
2) PenelitianLapangan
Penelitian ini dilakukan dalam kehidupan sebenarnya. Penelitian ini pada hakikatnya merupakan metode untuk menemukan
secara khusus realitas yang tengah terjadi pada masyarakat.
3) PenelitianPerpustakaan(Kepustakaan)
Penelitian ini bertujuan mengumpulkan data dan informasi dengan bantuan berbagai materi yang terdapat di perpustakaan,
contohnya buku, jurnal, majalah, naskah, catatan, kisah sejarah, dan dokumen lainnya. Data yang diperoleh dengan jalan penelitian
perpustakaan pada hakikatnya menjadi fondasi dan alat utama bagi praktik penelitian lapangan.
Pelaksanaan Penelitian
Pelaksanaan penelitian terdiri dari Langkah-langkah kegiatan berikut :
a. Menentukan dan Menyusun Instrumen Penelitian
sumber informasi dalam pengumpulan data penelitian adalah subjek penelitian. Subjek
penelitian kerap juga disebut responden, yaitu orang yang memberi respons atas suatu
perlakuan yang diberikan kepadanya.
Penentuan subjek penelitian dapat dilakukan dengan cara populasi dan sampel. Cara
populasi dilakukan jika pengambilan subjek penelitian mencakup seluruh populasi.
Sementara itu, cara sampel digunakan ketika pengambilan subjek penelitian menggunakan
Sebagian dari populasi.
b. Mengumpulkan data
Ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk mendapatkan data, antara lain sebagai
berikut :
1). Survei, metode pengumpulan data dan informasi dari subjek penelitian dengan
menggunakan instrument berupa angket atau kuesioner
2). Wawancara, metode pengumpulan data dalam bentuk komunikasi langsung antara
peneliti dan responden. Komunikasi tersebut berlangsung dalam bentuk tanya jawab
sambal bertatap muka antara peneliti dan responden.
Wawancara dapat dibedakan sebagai wawancara tidak berstruktur, dan wawancara
berstruktur.
3). Observasi, adalah aktivitas pencatatan fenomena yang dilakukan secara
sistematis. Observasi bertujuan untuk memperoleh data secara langsung dari
lapangan.
Observasi dapat dibedakan sebagai berikut :
• Observasi Partisipasi
• Observasi Simulasi
4). Diskusi kelompok Terpumpun, diskusi kelompok terpumpun (Focus Group
Discussion) adalah cara pengumpulan data dengan menggunakan sebuah
forum diskusi dengan tema-tema yang telah dipersiapkan oleh peneliti sejak
awal.
5). Studi Kepustakaan, merupakan kegiatan pengumpulan data dan informasi yang
memuat berbagai ragam kajian teori yang sangat dibutuhkan peneliti.
Kelemahan metode studi Pustaka :
• data yang diperoleh mungkin tidak dapat memenuhi kebutuhan penelitian karena
dikumpulkan oleh orang lain.
• sulit menilai akurasi data yang disajikan
• data tidak terlalu relevan dengan situasi saat ini.
Manfaat metode studi kepustakaan :
• Menggali teori-teori dasar dan konsep yang telah ditemukan oleh para peneliti
terdahulu
• mengikuti perkembangan penelitian dalam bidang yang akan diteliti memperoleh
orientasi yang lebih luas mengenai topik yang dipilih.
c. Analisis Data
Analisis data bertujuan menyederhanakan data lapangan yang kompleks kedalam bentuk
yang lebih mudah dibaca.
1). Pengolahan dan analisis data pada penelitian kuantitatif
• Analisis data pada umumnya dilakukan dengan menggunakan metode statistik. Selain
itu, pengolahan data dilakukan ketika seluruh data sudah terkumpul.
• Data yang telah diolah tadi kemudian diorganisasikan melalui tabulasi. Tabulasi adalah
kegiatan memasukkan data yang diperoleh dari lapangan ke dalam bentuk table.
• menyajikan data, penyajian data dilakukan untuk menganalisis masalah agar mudah
dicari pemecahannya.
• Menganalisis data, terdapat dua fungsi analisis data secara statistik, yaitu statistik
deskriptif dan statistik inferensial
2). Pengolahan data analisis data pada penelitian kualitatif
Pada penelitian yang bersifat kualitatif, pengolahan data dilakukan dengan metode
nonstatistik, yaitu melalui pengaturan data secara logis dan sistematis. Pengolahan data
mulai dikerjakan sejak awal peneliti terjun ke lapangan hingga akhir penelitian.
a). Pengolahan data sesuai dengan tema
Pengolahan data diawali dengan coding, coding adalah proses menganalisis, memerinci,
mengonseptualisasikan, dan Menyusun data. Coding membawa peneliti pada beberapa
kategori yang mengarahkan pada tema tertentu yang pada akhirnya mengantarkannya
pada suatu kesimpulan berupa sebuah teori.
b). Pengolahan data sesuai dengan konteks
Peneliti melibatkan diri secara langsung dalam fenomena yang diteliti. Peneliti
diharapkan untuk selalu memusatkan perhatian pada kenyataan atau kejadian
dalam konteks yang diteliti. Data kualitatif Sebagian besar berbentuk teks atau
narasi untuk mendeskripsikan kejadian atau fenomena yang diteliti, dalam
mengolah mengolah data teks tersebut, peneliti tidak boleh memisahkan data dan
informasi terlepas dari konteksnya, baik konteks sosial, historis, maupu n waktu.
c). Penyajian data dalam bentuk narasi
Data kualitatif dapat disajikan dalam bentuk table, grafik, gambar. Atau narasi.
Narasi adalah cara penyajian data menggunakan teeks banyak ditemukan dalam
naskah-naskah etnografi.
Penyajian data dengan teks hendaknya menggunakan ragam Bahasa ilmiah.
d). Penginterpretasian data
Interpretasi data memiliki dua aspek penting, yaitu untuk menghubungkan hasil suatu
penelitian dengan penemuan pada penelitian lainnya dan untuk menghasilkan suatu
konsep yang bersifat menjelaskan.
Terdapat beberapa Teknik yang dapat dipraktikkan dalam menginterpretasikan data yaitu :
• Memperluas hasil analisis dengan mengajukan pertanyaan tentang hubungan dan
perbedaan antara hasil analisis, penyebab, dan implikasi dari hasil analisis sebelumnya.
• Menghubungkan temuan yang diperoleh dari hasil pengumpulan data di lapangan
dengan pengalaman pribaadi
• Memberikan pandangan kritis dari hasil analisis yang dilakukan
• Menghubungkan hasil-hasil analisis dengan teori-teori yang sesuai dengan topik
penelitian.
d. Menarik Kesimpulan
Sebuah kesimpulan ilmiah harus didasarkan pada hasil penelitian karena pada bagian
ini peneliti berusaha memberikan jawaban atas pertanyaan masalah penelitian.
Dalam menarik kesimpulan, peneliti dapat menggunakan logika deduktif dan induktif.
Kesimpulan dengan logika deduktif atau umum-khusus merupakan proses berpikir
yang dimulai dari sesuatu hal yang umum ke hal-hal yang khusus. Kesimpulaan
dengan logika induktif dimulai dari sesuatu hal yang spesifik sehingga dapat dilihat
pola yang terjadi dan pola ini akan menjadi kesimpulan bagi sebuah penelitian. Proses
logika berpikir ini dapat digunakan untuk penelitian dengan pendekatan kuantitatif.
THANKYOU

Más contenido relacionado

Similar a Metode Penelitian Sosial

Topik 1_Pengenalan.ppt
Topik 1_Pengenalan.pptTopik 1_Pengenalan.ppt
Topik 1_Pengenalan.pptAwang891
 
Metodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) final
Metodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) finalMetodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) final
Metodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) finalMirza Shahreza
 
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptxjenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptxsarahadawiyah011990
 
PPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB KUMER2.pptx
PPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB  KUMER2.pptxPPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB  KUMER2.pptx
PPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB KUMER2.pptxRatnaSugianti1
 
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
 
Metodelogi penelitian 1
Metodelogi penelitian 1Metodelogi penelitian 1
Metodelogi penelitian 1lalu irjan
 
Teknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis dataTeknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis dataUniversity of Andalas
 
1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu PenelitianRatzman III
 
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdfPENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdfLanaDelPlayOn
 
1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...
1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...
1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...a_ziz
 
Pertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTA
Pertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTAPertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTA
Pertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTAEndang Retnoningsih
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosialpycnat
 
74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif
74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif
74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatifWarnet Raha
 

Similar a Metode Penelitian Sosial (20)

Topik 1_Pengenalan.ppt
Topik 1_Pengenalan.pptTopik 1_Pengenalan.ppt
Topik 1_Pengenalan.ppt
 
Metodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) final
Metodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) finalMetodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) final
Metodologi penelitian kualitatif (mirza shahreza) final
 
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptxjenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
 
Kuliah ke 1
Kuliah ke 1Kuliah ke 1
Kuliah ke 1
 
Kuliah ke 1
Kuliah ke 1Kuliah ke 1
Kuliah ke 1
 
PPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB KUMER2.pptx
PPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB  KUMER2.pptxPPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB  KUMER2.pptx
PPT SMA SOSIOLOGI KELAS 10 BAB KUMER2.pptx
 
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
Ppt Metodologi Penelitian: 1. Pengantar Metodologi Penelitian | Kelas: 6A | D...
 
Metodelogi penelitian 1
Metodelogi penelitian 1Metodelogi penelitian 1
Metodelogi penelitian 1
 
Kul metpen1
Kul metpen1Kul metpen1
Kul metpen1
 
Teknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis dataTeknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis data
 
Metodologi
MetodologiMetodologi
Metodologi
 
1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian1 - Apa Itu Penelitian
1 - Apa Itu Penelitian
 
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdfPENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
PENELITIAN_PENDIDIKAN_PPt_[Compatibility_Mode].pdf
 
1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...
1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...
1-ppt-dr-marzuki-analisis-data-dalam-penelitian-kualitatif-compatibility-mode...
 
maheni lahijah 11140904
maheni lahijah 11140904maheni lahijah 11140904
maheni lahijah 11140904
 
Pertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTA
Pertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTAPertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTA
Pertemuan 4 Seminar Karya Ilmiah & MPTA
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosial
 
KONSEP DASAR PENELITIAN PENDIDIKAN
KONSEP DASAR PENELITIAN PENDIDIKANKONSEP DASAR PENELITIAN PENDIDIKAN
KONSEP DASAR PENELITIAN PENDIDIKAN
 
74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif
74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif
74464229 perbedaan-karakteristik-metode-penelitian-kualitatif-dan-kuantitatif
 
Pendekatan Penelitian
Pendekatan PenelitianPendekatan Penelitian
Pendekatan Penelitian
 

Último

Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 

Último (20)

Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 

Metode Penelitian Sosial

  • 1. PENELITIAN SOSIAL .. Sosiologi Kelas X Semester 1 SMA NEGERI 53 JAKARTA BAB 2
  • 2. • Menjelaskan pengertian metode penelitian dan menganalisis pemahaman induktif dan deduktif • Menentukkan topik atau masalah penelitian sebagai focus penelitian • Mengklasifikasikan jenis-jenis penelitian • Menganalisis pendekatan penelitian serta pengumpulan data kualitatif dan kuantitatif • Menganalisis pengolahan data kualitatif dan kuantitatif TUJUANPEMBELAJARAN
  • 4. ProsesBerpikir(Penalaran) Penalaran adalah suatu proses berpikir untuk memperoleh kesimpulan yang logis berdasarkan fakta yang relavan. Ada dua hal yang menyebabkan proses tersebut: • Manusia mempunyai bahasa yang mampu mengomunikasikan informasi dan jalan pikiran yang melatarbelakangi informasi tersebut. • Manusia memiliki kemampuan berpikir menurut suatu alur kerangka berpikir tertentu.
  • 5. Dua Jenis Penalaran: • Deduksi, yaitu proses penarikan kesimpulan dari hal yang bersifat umum ke hal yang lebih khusus. • Induksi, yaitu metode pemikiran yang bertolak dari peristiwa khusus untuk menentukan hukum umum. Ciri-Ciri Penalaran: • Logis, yaitu sesuai dengan logika. Dengan logika, berbagai hal ditimbang secara objektif berdasarkan data dan analisis akal sehat. • Analitis, yaitu bersifat analisis. Dengan berpikir analitis, kita didorong untuk membuat keputusan yang lebih baik.
  • 6. PengertianPenelitian Marzuki: penelitian adalah suatu usaha untuk mengumpulkan, mencari, dan menganalisis fakta-fakta mengenai suatu masalah. Supranto: penelitian adalah kegiatan yang dijalankan untuk memperoleh fakta- fakta atau prinsip-prinsip dengan sabar, hati-hati, dan sistematis. Sutrisno Hadi: penelitian adalah suatu usaha untuk menemukan sesuatu, mengisi kekosongan atau kekurangan, mengembangkan atau memperluas, dan menggali lebih dalam apa yang telah ada, serta menguji kebenaran terhadap apa yang sudah ada tetapi masih diragukan kebenarannya.
  • 7. • Penelitian adalah usaha menarik kesimpulan yang dapat dipercaya kebenarannya, yang dilakukan dengan sadar dan teliti menurut prosedur ilmiah tertentu. • Penelitian adalah aktivitas ilmiah yang menggunakan metode ilmiah logis dan sistematis untuk menguji satu atau beberapa hipotesis terhadap satu atau beberapa masalah di dalam dunia empiris melalui pengumpulan data. • Penelitian adalah suatu proses atau rangkaian langkah yang dilakukan secara terencana dan sistematis untuk mendapatkan pemecahan masalah atau jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan tertentu. Kesimpulan
  • 8. • Memperkuat ilmu pengetahuan. • Membina dan mengembangkan ilmu pengetahuan. Kegunaan Penelitian • Sistematis: dilaksanakan menurut pola tertentu dari yang paling sederhana sampai yang kompleks hingga tercapai tujuan. • Terencana: dilaksanakan secara sengaja dan langkah-langkah pelaksanaannya sudah dipikirkan sebelumnya. • Mengikuti prosedur ilmiah: dilakukan menurut cara-cara yang sudah dilakukan, yaitu prinsip memperoleh ilmu pengetahuan. Syarat Penelitian
  • 10. Pengelompokkan Penelitian 01 Penelitian Berdasarkan Tujuan 02 Penelitian Berdasarkan Metode 03 Penelitian Berdasarkan Taraf Pemberian Informasi 04 Penelitian Berdasarkan Jenis Data 05 Penelitian Berdasarkan Tempat Pelaksanaan
  • 11. 01 PenelitianBerdasarkanTujuan 1) PenelitianDasar Kegiatan utama penelitian dasar (basic research) adalah mengumpulkan informasi guna menyusun konsep dan hubungan, serta teori untuk menemukan prinsip- prinsip umum mengenal suatu topik yang nyata dalam masyarakat. 2) PenelitianTerapan Penelitian terapan (applied research) berusaha menerapkan, menguji, dan mengevaluasi kemampuan suatu teori dalam memecahkan suatu persoalan dalam kehidupan sehari- hari. Penelitian terapan diarahkan pada penggunaan hasil penelitian secara praktis dalam kehidupan sehari- hari. Hasil penelitian terapan biasanya fokus pada suatu masalah di lokasi tertentu untuk ditemukan solusinya.
  • 12. 02 PenelitianBerdasarkanMetode 1) PenelitianHistoris Fokus kajian penelitian historis adalah peristiwa yang telah terjadi di masa lampau. Penelitian ini berdasarkan pada deskripsi lisan maupun tulisan dari objek penelitian. Penelitian Ini bertujuan untuk membuat rekonstruksi masa lampau secara sistematis dan objektif. 2) PenelitianSurvei Dalam penelitian survei, seorang peneliti berusaha untuk memperoleh informasi dari berbagai kelompok atau orang dengan cara penyebaran atau kuesioner. Secara umum, penelitian ini bertujuan untuk memecahkan masalah-masalah praktis dalam kehidupan sehari-hari, misalnyatawuran antarpelajar. 3) PenelitianEksperimen Dalam penelitian eksperimen, seorang peneliti merekayasa dan mengontrol situasi alamiah menjadi situasi buatan sesuai dengan tujuan penelitian. 4) PenelitianObservasi Tujuan penelitian observasi adalah memperoleh berbagai data konkret secara langsung di lapangan. Melalui penelitian observasi, seorang peneliti dapat memperoleh gambaran tentang kehidupan sosial suatu masyarakat yang sulit diketahui dengan metode lainnya.
  • 13. 03 PenelitianBerdasarkanTarafPemberianInformasi 1) PenelitianEksploratif Penelitian ini menggali suatu gejala yang masih baru dan biasanya menghasilkan teori-teori baru atau pengembangan teori yang sudah ada. Penelitian ini memiliki sifat kreatif, fleksibel, serta terbuka pada berbagai informasi yang ada. Penelitian ini biasa diidentikkan dengan penelitian yang menggunakan pertanyaan "apa" dan "siapa". Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan gagasan dasar mengenai topik baru dan memberikandasar bagi penelitian lanjutan. 2) PenelitianDeskriptif Penelitian ini memberikan gambaran yang lebih detail tentang suatu gejala atau fenomena. Penelitian ini merupakan kelanjutan dari penelitian eksploratif. Penelitian ini mengungkapkan secara lebih detail gagasan-gagasan dasar yang dihasilkan penelitian eksploratif. Penelitian ini diidentikkan dengan penelitian yang menggunakan pertanyaan "bagaimana". Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan mekanisme sebuah proses dan menciptakan seperangkat kategori atau pola.
  • 14. 3) PenelitianEksplanasi Penelitian ini dilakukan untuk menemukan penjelasan tentang mengapa suatu kejadian atau gejala terjadi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah gambaran mengenai hubungan sebab akibat. Penelitian ini seringkali diidentikkan dengan penelitian yang menggunakan pertanyaan "mengapa dalam upaya mengembangkan informasi yang ada. Tujuan dari penelitian eksplanasi adalah menghubungkan pola-pola yang berbeda tetapi memiliki keterkaitan dan menghasilkan pola hubungan sebab akibat.
  • 15. 04 PenelitianBerdasarkanJenisData 1) PenelitianKuantitatif Penelitian kuantitatif menekankan pada jumlah data yang dikumpulkan. Penelitian ini hanya melihat data pada lapisan permukaan, seperti jenis kelamin, tingkat pendidikan, jenis pekerjaan, dan besarnya penghasilan. Data yang diperoleh kemudian dianalisis secara statistik. Pendekatan penelitian ini menggunakan teknik survei. 2) PenelitianKualitatif Penelitian kualitatif menekankan pada kualitas data atau kedalaman Kualitatif data yang diperoleh. Teknik yang digunakan adalah wawancara. Data untuk jenis penelitian ini tidak dianalisis dengan statistik.
  • 16.
  • 17. 05 PenelitianBerdasarkanTempatPelaksanaan 1) PenelitianLaboratorium Penelitian ini dilakukan dalam suatu tempat khusus untuk mengadakan studi ilmiah dan kerja ilmiah. Tujuan penelitian ini adalah mengumpulkan data, melakukan analisis, mengadakan tes, serta memberikan interpretasi terhadap sejumlah data sehingga kecenderungan gerak gejala sosial dalam suatu masyarakat tertentu dapat diramalkan. Objek penelitian ini dapat berupa masalah yang bersifat teoretis dan praktis. Biasanya, penelitian laboratorium dilakukan oleh sebuah tim dengan anggota dari berbagai disiplin ilmu. 2) PenelitianLapangan Penelitian ini dilakukan dalam kehidupan sebenarnya. Penelitian ini pada hakikatnya merupakan metode untuk menemukan secara khusus realitas yang tengah terjadi pada masyarakat. 3) PenelitianPerpustakaan(Kepustakaan) Penelitian ini bertujuan mengumpulkan data dan informasi dengan bantuan berbagai materi yang terdapat di perpustakaan, contohnya buku, jurnal, majalah, naskah, catatan, kisah sejarah, dan dokumen lainnya. Data yang diperoleh dengan jalan penelitian perpustakaan pada hakikatnya menjadi fondasi dan alat utama bagi praktik penelitian lapangan.
  • 18. Pelaksanaan Penelitian Pelaksanaan penelitian terdiri dari Langkah-langkah kegiatan berikut : a. Menentukan dan Menyusun Instrumen Penelitian sumber informasi dalam pengumpulan data penelitian adalah subjek penelitian. Subjek penelitian kerap juga disebut responden, yaitu orang yang memberi respons atas suatu perlakuan yang diberikan kepadanya. Penentuan subjek penelitian dapat dilakukan dengan cara populasi dan sampel. Cara populasi dilakukan jika pengambilan subjek penelitian mencakup seluruh populasi. Sementara itu, cara sampel digunakan ketika pengambilan subjek penelitian menggunakan Sebagian dari populasi.
  • 19. b. Mengumpulkan data Ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk mendapatkan data, antara lain sebagai berikut : 1). Survei, metode pengumpulan data dan informasi dari subjek penelitian dengan menggunakan instrument berupa angket atau kuesioner 2). Wawancara, metode pengumpulan data dalam bentuk komunikasi langsung antara peneliti dan responden. Komunikasi tersebut berlangsung dalam bentuk tanya jawab sambal bertatap muka antara peneliti dan responden. Wawancara dapat dibedakan sebagai wawancara tidak berstruktur, dan wawancara berstruktur.
  • 20. 3). Observasi, adalah aktivitas pencatatan fenomena yang dilakukan secara sistematis. Observasi bertujuan untuk memperoleh data secara langsung dari lapangan. Observasi dapat dibedakan sebagai berikut : • Observasi Partisipasi • Observasi Simulasi 4). Diskusi kelompok Terpumpun, diskusi kelompok terpumpun (Focus Group Discussion) adalah cara pengumpulan data dengan menggunakan sebuah forum diskusi dengan tema-tema yang telah dipersiapkan oleh peneliti sejak awal.
  • 21. 5). Studi Kepustakaan, merupakan kegiatan pengumpulan data dan informasi yang memuat berbagai ragam kajian teori yang sangat dibutuhkan peneliti. Kelemahan metode studi Pustaka : • data yang diperoleh mungkin tidak dapat memenuhi kebutuhan penelitian karena dikumpulkan oleh orang lain. • sulit menilai akurasi data yang disajikan • data tidak terlalu relevan dengan situasi saat ini. Manfaat metode studi kepustakaan : • Menggali teori-teori dasar dan konsep yang telah ditemukan oleh para peneliti terdahulu • mengikuti perkembangan penelitian dalam bidang yang akan diteliti memperoleh orientasi yang lebih luas mengenai topik yang dipilih.
  • 22. c. Analisis Data Analisis data bertujuan menyederhanakan data lapangan yang kompleks kedalam bentuk yang lebih mudah dibaca. 1). Pengolahan dan analisis data pada penelitian kuantitatif • Analisis data pada umumnya dilakukan dengan menggunakan metode statistik. Selain itu, pengolahan data dilakukan ketika seluruh data sudah terkumpul. • Data yang telah diolah tadi kemudian diorganisasikan melalui tabulasi. Tabulasi adalah kegiatan memasukkan data yang diperoleh dari lapangan ke dalam bentuk table. • menyajikan data, penyajian data dilakukan untuk menganalisis masalah agar mudah dicari pemecahannya. • Menganalisis data, terdapat dua fungsi analisis data secara statistik, yaitu statistik deskriptif dan statistik inferensial
  • 23. 2). Pengolahan data analisis data pada penelitian kualitatif Pada penelitian yang bersifat kualitatif, pengolahan data dilakukan dengan metode nonstatistik, yaitu melalui pengaturan data secara logis dan sistematis. Pengolahan data mulai dikerjakan sejak awal peneliti terjun ke lapangan hingga akhir penelitian. a). Pengolahan data sesuai dengan tema Pengolahan data diawali dengan coding, coding adalah proses menganalisis, memerinci, mengonseptualisasikan, dan Menyusun data. Coding membawa peneliti pada beberapa kategori yang mengarahkan pada tema tertentu yang pada akhirnya mengantarkannya pada suatu kesimpulan berupa sebuah teori.
  • 24. b). Pengolahan data sesuai dengan konteks Peneliti melibatkan diri secara langsung dalam fenomena yang diteliti. Peneliti diharapkan untuk selalu memusatkan perhatian pada kenyataan atau kejadian dalam konteks yang diteliti. Data kualitatif Sebagian besar berbentuk teks atau narasi untuk mendeskripsikan kejadian atau fenomena yang diteliti, dalam mengolah mengolah data teks tersebut, peneliti tidak boleh memisahkan data dan informasi terlepas dari konteksnya, baik konteks sosial, historis, maupu n waktu. c). Penyajian data dalam bentuk narasi Data kualitatif dapat disajikan dalam bentuk table, grafik, gambar. Atau narasi. Narasi adalah cara penyajian data menggunakan teeks banyak ditemukan dalam naskah-naskah etnografi. Penyajian data dengan teks hendaknya menggunakan ragam Bahasa ilmiah.
  • 25. d). Penginterpretasian data Interpretasi data memiliki dua aspek penting, yaitu untuk menghubungkan hasil suatu penelitian dengan penemuan pada penelitian lainnya dan untuk menghasilkan suatu konsep yang bersifat menjelaskan. Terdapat beberapa Teknik yang dapat dipraktikkan dalam menginterpretasikan data yaitu : • Memperluas hasil analisis dengan mengajukan pertanyaan tentang hubungan dan perbedaan antara hasil analisis, penyebab, dan implikasi dari hasil analisis sebelumnya. • Menghubungkan temuan yang diperoleh dari hasil pengumpulan data di lapangan dengan pengalaman pribaadi • Memberikan pandangan kritis dari hasil analisis yang dilakukan • Menghubungkan hasil-hasil analisis dengan teori-teori yang sesuai dengan topik penelitian.
  • 26. d. Menarik Kesimpulan Sebuah kesimpulan ilmiah harus didasarkan pada hasil penelitian karena pada bagian ini peneliti berusaha memberikan jawaban atas pertanyaan masalah penelitian. Dalam menarik kesimpulan, peneliti dapat menggunakan logika deduktif dan induktif. Kesimpulan dengan logika deduktif atau umum-khusus merupakan proses berpikir yang dimulai dari sesuatu hal yang umum ke hal-hal yang khusus. Kesimpulaan dengan logika induktif dimulai dari sesuatu hal yang spesifik sehingga dapat dilihat pola yang terjadi dan pola ini akan menjadi kesimpulan bagi sebuah penelitian. Proses logika berpikir ini dapat digunakan untuk penelitian dengan pendekatan kuantitatif.